INDOSPORT.COM – Mengenal profil serta kualitas dari Alejandro Garnacho, wonderkid Argentina yang jadi pengganti sosok Lionel Messi saat menghadapi Timnas Indonesia di FIFA Matchday pada Senin (19/060/23).
Usai menghadapi Palestina beberapa waktu lalu, Timnas Indonesia kembali menjalani laga persahabatan internasional dengan menghadapi sang juara Piala Dunia, Argentina.
Lihat lebih lengkap...